Senin, 27 September 2021

Pesarumana Presada Meningkatkan Imunitas Tubuh di Masa Pandemi COVID-19

Pesarumana Presada
Pesarumana Presada Meningkatkan Imunitas Tubuh di Masa Pandemi COVID-19

Penulis:
Ns. Ni Kadek Yuni Lestari, S.Kep.,M.Fis
Ns. Sang Ayu Ketut Candrawati, S.kep.,M.Kep Ns.
Ni Komang Sukraandini, S.Kep.,MNS Ns.
Ni Ketut Citrawati, S.Kep.,M.Kep.

ISBN: 978-623-6916-53-7
Ukuran: 14x21
Hal: 16

Booklet ini mengulas tentang kearifan lokal yaitu program pesarumana presada yang dirancang sebagai salah satu alternative terapi untuk meningkatkan imunitas tubuh dalam situasi pandemi. Program ini terdiri dari dua kombinasi tindakan yaitu pemberian akupresur dengan menggunakan minyak jahe serta konsumsi ramuan jahe merah yang dilakukan selama 2 kali seminggu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar