Buku Saku
Penanganan Kegawatdaruratan Sehari-hari
Penulis :
Ns. Budi Mulyana , S.Kep., BSN., M.Kep
Dr. P.H. Rian Adi Pamungkas, S.Kep., Ns., MNS
Ns. Widia Sari, S.Kep., M.Kep
Ns. Anita Sukarno, S.Kep., M.Kep
ISBN: 978-623-8063-13-0
Ukuran: 14x21
Hal: 122
Pengetahuan, dan penanganan kegawat daruratan begitu penting untuk membekali setiap orang agar mampu bertindak dengan tepat dalam situasi kegawatdaruratan sehari-hari. Tidak hanya perawat, masyarakatpun perlu mengetahui cara dan Tindakan yang baik dalam menangani setiap kegawat daruratan sehari-hari.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar